Monday, July 27, 2015

Kangguru Berotot ini Sempat Dianggap Hoax! [PHOTO]





Baru-baru ini, seekor kanguru besar dan berotot ditemukan di Brisbane, Australia. Binatang itu bukan satu-satunya spesies hewan berkantung yang memiliki tubuh unik tersebut.



Di perlindungan kanguru Alice Springs, ada Roger yang senang berpose di depan kamera jadi idola.



Sehari-hari, Roger senang berkelahi dengan sesama kanguru dan berlatih gerakan kickboxing, juga mempertontonkan ototnya. Kegiatan favoritnya adalah menghancurkan ember besi dengan tangan kosong.



Jika Anda melihat ototnya, Anda tidak heran bagaimana si kanguru mampu melakukan aksi ekstrem seperti itu.



Menurut Chris "Brolga" Barnes, manajer perlindungan kanguru sekaligus 'induk' Roger, otot Rogers bukan hanya sekedar tontonan. Ia sengaja dilatih bertarung dengan tangan dan bisa mengalahkan musuhnya dengan tendangan.



Roger sendiri senang menggunakan keahliannya untuk melindungi para betina.



Menurut Chris "Brolga" Barnes, manajer perlindungan kanguru sekaligus 'induk' Roger, otot Rogers bukan hanya sekedar tontonan. Ia sengaja dilatih bertarung dengan tangan dan bisa mengalahkan musuhnya dengan tendangan.



Percaya atau tidak, dia berlatih dengan menghancurkan ember logam. Dengan hanya menggunakan kakinya yang kuat, satu ember logam bisa diremukannya dengan mudah.



Roger pertama kali dibawa ke Suaka Kanguru pada tahun 2006. Ketika itu, Roger masih bayi dan ditemukan di jalan raya setelah ibunya ditemukan tewas.



"Dia tidak punya rambut pada usia itu dan matanya hanya terbuka dan hari ini dia memiliki tinggi sampai 7 kaki dan berat 90 kg," kata Barnes.



Roger sendiri senang menggunakan keahliannya untuk melindungi para betina.






Roger Baby




roger -dailymail-




roger -dailymail-




roger -dailymail-




roger -dailymail-




roger -dailymail-